Text
Orde Reformasi Yang Tergadai
Indonesia dalam keadaan tidak baik-baik saja karena penulis ditakdirkan, mengalami kehidupan Orla, Orba, Orde Reformasi hingga sekarang. Padahal reformasi dicetuskan merupakan harapan dan mimpi rakyat untuk perubahan di masa depan yang lebih cerah, berharap bangsa ini menjadi bangsa yang maju, adil dan makmur.
Namun, realitanya Orde Reformasi tidak kalah buruk dibanding Orba dan Orla. Sebab, pada masa Orla dan Orba hanya ada dua krisis, yakni: ekonomi dan penegakkan hukum, Orde Reformasi justru mengalami lima krisis, yakni: darurat korupsi, narkoba, keluarga, penegakkan hukum, dan identitas. Kelima keadaan darurat tersebut dinukilkan dalam buku sederhana ini. Kegelisahan-kegelisahan melihat fenomena tersebut dituliskan dalam artikel-artikel yang dimuat di medsos pribadi penulis.
Untuk itu, buku bertajuk “Era Reformasi yang Tergadai” ini adalah kompilasi dari 17 artikel yang ditulis secara berseri di medsos.
B03692 | 320 HEH o | Perpustakaan STIQ Isy Karima (Rak 300) | Tersedia |
B03693 | 320 HEH o | Perpustakaan STIQ Isy Karima (Rak 300) | Tersedia |
B03694 | 320 HEH o | Perpustakaan STIQ Isy Karima (Rak 300) | Tersedia |
B03695 | 320 HEH o | Perpustakaan STIQ Isy Karima (Rak 300) | Tersedia |
B03696 | 320 HEH o | Perpustakaan STIQ Isy Karima (Rak 300) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain